Selasa, 22 November 2016

Workshop Digital Marketing 2017 di Pekanbaru

Digital Marketing yang merupakan bahagian dari strategi marketing tidak terpisahkan untuk saat ini. Kita tahu bersama bahwa target market saat ini adalah Youth, Women dan Netizen yang sehari – harinya exis terus dalam dunia digital terutama social media. CNI yang telah melihat peluang ini menjadi salah satu tools yang dapat digunakan terus mengedukasi para member untuk menggunakan channel digital untuk bisnisnya.
Sekilas, Apa itu Digital Marketing adalah cara marketing untuk sebuah brand atau produk menggunakan media digital. Yang termasuk Media Digital antara lain adalah : Television, Radio, Internet, Mobile, Social Media dan berbagai media digital media lainnya, dimana teknik-teknik internet marketing termasuk dalam kategori Digital Marketing.
Dunia marketing memang masih diwarnai oleh mobile dan social. Sampai kini teknologi mobile dan digital masih menunjukkan perkembangan yang pesat. Fenomena itu turut mengubah perilaku konsumen sehingga fokus kita di 2017 kedepan masih pada isu digital marketing yang akan mendapatkan porsi lebih besar.
Mengawali tahun 2017, Morinda Indonesia langsung bergegas dengan teamnya untuk mengadalan PelatihanInternet Marketing di Pekanbaru. Hal ini dilakukan karena dipandang bahwa ini menjadi peluang besar untuk bisnis kedepan. Dunia Bisnis tanpa teknologi dalam hal ini online akan ketinggalan, sehingga perlu action untuk mengambil peluang ini.
Tahun ini giliran dari Cabang Padang untuk Pelatihan Digital Marketing, bagaimana cara menggunakan Internet sebagai salah satu tools marketingnya, cukup antusias yang di dominasi oleh generasi muda (youth) dan wanita (women). Pengalaman selama ini pemasaran yang dilakukan harus door to door yang membutuhkan waktu lama untuk bertemu langsung dengan pelanggan membuat para peserta semangat untuk mengoptimalkan Digital marketing ini sebaga alat pemasaran.



TUJUAN PELATIHAN
A. Memahami dan mampu menguasai definisi dan konsep social media marketing.
B. Memahami pentingnya branding online dan melakukan perencanaan utama dalam rangka brand awareness.
C. Menguasai bentuk-bentuk social media.
D. Mampu menerapkan konsep Social Media Marketing mulai dari diri sendiri secara personal dan kemudian melakukan transfer knowledge terhadap rekan dan organisasi.

MATERI PELATIHAN

FACEBOOK
Meningkatkan jumlah kualitas Like ke halaman merek Anda dengan konsisten posting dan berbagi audiens yang relevan, menarik konten. Memperluas jangkauan organik dan meningkatkan posting Anda dengan 'test dan ukuran' pola pikir. Broadcast kurang, terlibat lebih. Sangat berguna.
TWITTER
Posisi Twitter sebagai platform keterlibatan bermerek untuk hubungan pelanggan, manajemen krisis, reputasi perusahaan, membangun merek, cakupan acara, memimpin & penjualan atau isu advokasi (itu adalah pilihan yang tampak sederhana, namun kuat media sosial).
LINKEDLN
Pastikan Anda memiliki setidaknya satu sentuhan-titik profesional online yang kuat dan terkendali. Membangun dan memelihara jaringan profesional dan industri Anda dengan memperluas dan menerima undangan berkualitas. Menghubungkan Anda profil LinkedIn Perusahaan dan Universitas halaman.
YOUTUBE
Membuat perpustakaan video YouTube bermerek anda sendiri Mengintegrasikan video online yang sudah ada dengan pemasaran atau komunikasi campuran dan / atau streaming mereka melalui saluran media sosial Anda.

Untuk lebih lengkapnya anda bisa kunjungi Pelatihan Digital Marketing di Pekanbaru

Tidak ada komentar:

Posting Komentar